REMBUK STANTING DESA SAMSAM
Rabu,29/5/2024. Melalui Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting 2024. Desa Samsam Bersama Kader KPM Desa Samsam melaksanakan Kegiatan Rembuk Stanting, Pelaksanaan tersebut di hadiri oleh Bapak Perbekel Desa Samsam, BPD, LPM, Perangkat Desa, Staf, Kader TPK Desa Samsam, Kader Posyandu, Kader KPM, Kepala TK Cahaya Ibu I & II, Bidan Desa, Pendamping Lokas Desa dan Pendamping Desa. Narasumber dari kegiatan tersebut dari PUSKESMAS Kerambitan I. Selain itu Kader KPM Melaporkan Laporan Kwartal 4 percepatan stanting, selain percepatan stanting para Kader semua menggali gagasan tentang kegiatan di masing-masing wilayah dan mengusulkan kegiatan didalam penyusaunan RKP nantinya.